INFO
  • "Terus Melaju untuk Indonesia Maju".... Semoga Selalu dalam ridho dan lindungan Allah

Pelatihan Transfer Photo Pada Media Kayu

05 Oktober 2020 hyoshoca Kegiatan dan Lomba Desa Dibaca 537 Kali

Muragan, tanggal 04 Oktober 2020 telah diadakan Kegiatan Pelatihan Kewiraushaan dan Pendampingan Ekonomi Kreatif untuk Karang Taruna Gama Bina Karya. STIE YPPI REMBANG, salah satu program pengabdian masyarakat internal memilih Desa Tuyuhan karena keaktifan karang tarunanya dalam berbagai kegiatan. Bertempat di Perpus GBK, Ds. Tuyuhan RT 004 RW 002, Pelatihan tersebut dilaksanakan pukul 08.30 WIB. 

Susunan Acara Kegiatan.

  1. Pembukaan
  2. Sambutan (Ketua Tim dan Kepala Desa)
  3. Materi I "Motivasi dan Strategi Pemasaran Usaha" oleh Dr. Damayanti, SE., M.Si
  4. Materi II "Manajemen Usaha dan Pembukuan Keuangan" oleh Rikah, SE., M.Si
  5. Materi III "Pelatihan Kewirausahaan - Pembuatan Photo Wood" oleh Muhammad Bashori
  6. Penutup
Silakan tulis komentar dalam formulir berikut ini (Gunakan bahasa yang santun)
Formulir Komentar (Komentar baru terbit setelah disetujui Admin)
CAPTCHA Image
Isikan kode di gambar